Cerita SMS Nyasar

Sebuah siang di daerah Gerlong, saya masih beristirahat usai futsal. Dengan meneguk segelas es teh, saya mencoba tuk melepas dahaga. Secara tiba-tiba saja ponsel saya berdering, ada sebuah SMS yang masuk. Isinya di luar dugaan.

X: Aslm, Ayah.. lagi apa Yang? Udah bangun kan?? Atau jangan-jangan Ayang kerja hari ini...

Tak PeDe

Tak Pede. Kalau diingat-ingat, nampaknya selama ini saya hampir selalu tak pede saat menghadapi masalah yang terbilang berat. Tentunya berat menurut pendapat saya pribadi (subjektif).

Merayakan Pergantian Hari

Seseorang bertanya, “Kang, apa resolusi Akang buat tahun baru ini?” Sebuah pertanyaan singkat yang sebenarnya saya sendiri tak tahu jawabannya. Sejujurnya, sama sekali tak terpikirkan mengenai rencana tahunan. Saya hanyalah seseorang yang berpikir agak pragmatis. Untuk urusan yang satu ini, saya hanya berpikir untuk menjalani hidup dengan cara yang sederhana, yaitu menjalani hidup dari hari ke hari. Mengisi sebuah hari dengan aktivitas, begitu juga hari-hari yang lain, diisi dengan dengan aktivitas.

Menyesal Karena Keputusan Sendiri

Ada seorang anak laki-laki, sebutlah namanya Dani. Seperti anak laki-laki pada umumnya, Dani pun susah diatur, dan bandel. Di rumah, di sekolah, juga di tempat lainnya. Suatu hari, karena bandelnya ini ada sebuah ‘insiden kecil’, dan insiden tersebut membuat sang ibu marah.